Meet the all-new PALISADE
For a Remarkable Life
PALISADE Selalu mengagumkan.
PALISADE Eksplorasi di berbagai medan dapat menuntun pada penjelajahan yang menakjubkan. Bagi mereka yang memiliki jiwa petualang dan ingin menjelajah, Hyundai mempersembahkan PALISADE terbaru, kendaraan terbaik segala medan. Dengan desain yang tegas, PALISADE tercipta bagi pribadi berbeda yang ingin menghentikan rutinitas sehari-hari untuk sejenak bereksplorasi.
Kenang masa itu.
Hari besar telah tiba, ajak keluarga maupun kerabat, nikmati perjalanan dengan PALISADE menjelajah tempat-tempat spesial. Kenangan indah tercipta kala itu, PALISADE yang membantu mewujudkannya. Apapun muatannya baik penumpang ataupun barang, PALISADE diciptakan untuk mengatasi segala kebutuhan dengan nyaman dan mudah.
Awal yang cerdas.
PALISADE sarat dengan fitur pintar teranyar seperti power tailgate yang tidak hanya dapat terbuka dan tertutup secara otomatis namun juga dapat diatur kecepatannya. Posisi ketinggian pintu belakang juga dapat disesuaikan dengan preferensi Anda.
Performa PALISADE
Drive Mode/ Multi Terrain Mode
PALISADE dilengkapi dengan empat mode penggerak
(Comfort, Eco, Sport, Smart) dan tiga mode jenis medan sesuai dengan kondisi medan yang dapat dilalui. Pengemudi dapat memilih dari beragam mode berkendara berdasarkan preferensi pribadi ataupun kondisi.
MUD Mode
Memastikan traksi maksimum bahkan di jalan yang berlumpur sekalipun, berkat unit kopling baru yang menyediakan distribusi torsi yang dikontrol secara elektronik di antara keempat roda. Saat merasakan selip pada roda individu, pengontrol pintar secara otomatis mengimbangi dengan meningkatkan torsi ke roda dengan traksi yang lebih besar.
Sand Mode
Pengontrol pintar secara otomatis menyesuaikan rasio distribusi daya antara as roda depan/belakang, dan secara otomatis akan mengalokasikan jumlah torsi dan/atau daya pengereman yang tepat ke masing-masing roda untuk memastikan tingkat keselamatan tertinggi pada permukaan yang tertutup pasir.
Electronic All-Wheel Drive System
8-speed shift-by-wire
automatic transmission
Keamanan palisade
Perlindungan tertinggi.
PALISADE selalu memprioritaskan keselamatan pengemudi dan penumpang, Dilengkapi enam sistem airbag dan sistem keamanan aktif dengan teknologi keselamatan berkendara yang cerdas.
Blind-Spot Collision Warning
(BCW)
Sensor radar di bumper belakang berfungsi untuk memperingatkan pengemudi ketika ada kendaraan yang mendekat dalam area titik buta.
Safe Exit Assist
(First in class)
Jaga keamanan keluarga Anda dengan sistem Safe Exit Assist. PALISADE dapat mendeteksi kendaraan yang mendekat dari belakang dan terus mengunci pintu guna mencegah penumpang keluar. Ketika kendaraan lain sudah menjauh, hanya dengan menekan tombol, pintu akan terbuka dan penumpang dapat keluar dengan aman.
6-Airbag system
PALISADE menawarkan 6 airbag: pengemudi dan penumpang depan mendapatkan sepasang airbag depan plus sepasang airbag samping untuk melindungi area dada dan panggul. Terpadat pula airbag di sepanjang pilar kanan dan kiri yang dapat melindungi bagian kepala pengemudi maupun penumpang kendaraan.
Front / rear parking distance warning*
*Hanya di Signature & Signature AWD
Rear Cross-Traffic Collision
Warning (RCCW)
Sensor radar di bumper belakang memonitor lalu lintas yang mendekat dari sisi kiri dan kanan kendaraan ketika berjalan mundur, fitur peringatan RCCW dapat diaktifkan jika diperlukan
Kenyamanan palisade
Elegan dan menyegarkan
Dibalik pesona garis desain kabin yang apik dan modern, terdapat teknologi pembersih udara dengan ionizer yang menyaring debu dan polutan. Jok kulit tersedia dalam tiga warna eksklusif, menciptakan tampilan yang elegan. Bahan bermutu tinggi digunakan hingga detail terkecil pada interior PALISADE. Semua fitur kenyamanan ini menjadi pengalaman berkendara yang istimewa bagi pengemudi dan penumpangnya.
Large luggage space Smart power tailgate*
* Jika pengemudi berdiri di dekat bagian belakang kendaraan selama tiga detik dengan mengantungi smart key, pintu bagasi belakang akan terbuka secara otomatis. Pengemudi tidak perlu membuka pintu secara manual sehingga barang dapat dikeluarkan dari kendaraan dengan mudah dan nyaman. Pengemudi dapat menyesuaikan ketinggian maksimum pintu bagasi belakang dengan menekan tombol “Close” selama beberapa waktu.
Three-zone, Independent-control,
fully automatic air conditioning
PALISADE dilengkapi sistem pendingin independen untuk penumpang baris kedua dan sistem AC otomatis ganda di kursi depan untuk memastikan kenyamanan maksimal di seluruh ruang kabin.
Wireless smartphone charging system
Sistem pengisian daya telepon nirkabel yang berada pada panel konsol tengah, memungkinkan pengisian daya smartphone menjadi mudah dan nyaman.
Walk-in button
Steering wheel remote control
3.5″ TFT LCD cluster
Driver’s 10-way power seat
Conversation mirror
Integrated Memory System (IMS)*
*Hanya di Signature & Signature AWD
7″ color LCD cluster*
*Hanya di Signature & Signature AWD
Three-zone full auto air conditioning system
Ventilated rear seat*
*Hanya di Signature & Signature AWD
2nd row USB charging ports
Spesifikasi Palisade
Performa
Mesin
Engine Type
R 2.2 CRDi
Displacement (cc)
2,199
Max Power (ps/rpm)
147 (200)/3,800
Max Toque (kg-m/rpm)
440 (45,0)/1,750 – 2,750
Number of Cylinders
4
Valves of Cylinders
16-valve, HLA
Transmisi
Transmission Type
8 Speed Automatic
Konsumsi Bahan Bakar
Fuel Type
Diesel
Tank Capacity
71 L
Dimensi
Tampak Luar
Length Overall (mm)
4,980
Width Overall (mm)
1,975
Height Overall (mm)
1,750
Base Wheel (mm)
2,900
Front Wheelthread (mm)
1,708
Rear Wheelthread (mm)
1,716
Front OverHang (mm)
945
Rear OverHang (mm)
1,135
Bobot
Lightest WeightCurb (kg)
1,948
Heaviest WeightCurb (kg)
2,062
Gross Weight (kg)
2,670
Bagasi
Cargo Area (L)
704 / 311
Roda palisade
Tampak Luar
Front Wheels
7.5J x 20″
Rear Wheels
7.5J x 20″
Front Tires
245/50 R20
Rear Tires
245/50 R20
Dapatkan penawaran di dealer hyundai sekarang juga kami selalu siap membantu anda buktikan di kami anda mendapatka pelayanan istimewa
Faq Hyundai Cibubur
beberapa pertanyaan yang mungkin sering diajukan tentang dealer Hyundai di Cibubur:
Apa saja produk yang ditawarkan oleh dealer Hyundai di Cibubur?
Dealer Hyundai di Cibubur menawarkan berbagai produk kendaraan, mulai dari mobil penumpang seperti Hyundai Grand i10, Hyundai Accent, Hyundai Elantra, Hyundai Tucson, hingga mobil niaga seperti Hyundai H-1.
Apa saja layanan purna jual yang ditawarkan oleh dealer Hyundai di Cibubur?
Dealer Hyundai di Cibubur menyediakan layanan purna jual yang lengkap, seperti perawatan berkala, perbaikan, penggantian suku cadang, dan layanan darurat. Selain itu, dealer Hyundai di Cibubur juga menawarkan program perawatan dan garansi untuk memastikan kendaraan Anda tetap dalam kondisi yang optimal.
Bagaimana cara melakukan pemesanan kendaraan di dealer Hyundai di Cibubur?
Anda dapat melakukan pemesanan kendaraan Hyundai di dealer Hyundai di Cibubur dengan mengunjungi showroom mereka atau menghubungi tim penjualan mereka melalui telepon atau email. Anda dapat memilih kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda, dan tim penjualan akan membantu Anda dalam proses pembelian.
Apakah dealer Hyundai di Cibubur menyediakan layanan pembiayaan atau kredit kendaraan?
Ya, dealer Hyundai di Cibubur menyediakan layanan pembiayaan atau kredit kendaraan. Anda dapat mengajukan kredit kendaraan dengan bunga yang kompetitif dan cicilan yang fleksibel melalui dealer Hyundai di Cibubur.
Apakah dealer Hyundai di Cibubur memiliki layanan servis kendaraan dengan teknisi yang terlatih?
Ya, dealer Hyundai di Cibubur memiliki layanan servis kendaraan dengan teknisi yang terlatih dan berpengalaman. Dealer Hyundai di Cibubur juga menggunakan peralatan dan suku cadang asli Hyundai untuk memastikan kualitas perbaikan kendaraan yang optimal. Anda dapat mengatur jadwal perawatan atau perbaikan kendaraan melalui dealer Hyundai di Cibubur.
Specs | Keterangan |
Audio | DVD, MP3 |
Seat | 8 Orang |
Door | 4 |
Entertainment | Bluetooth |
Fuel Type | Gas |
Transmission | Manual, Automattic |
Windows | 8 |